Hotel Al Andalus Golden Palace (Qasr Andalus Dzhabi) Madinah 2023

Hotel Al Andalus Golden Palace (Qasr Andalus Dzhabi) Madinah 2023

Berencana untuk menjalankan ibadah haji maupun umroh ke Baitullah tentu jamaah membutuhkan hotel sebagai tempat penginapan dan istirahat selama menunaikan ibadah. Banyak sekali hotel-hotel berbintang di Madinah yang paling aman dan nyaman serta harga lebih murah dalam setiap sewa kamar perharinya. Salah satunya adalah hotel andalus golden palace (qasr andalus dzhabi).

Andalus Golden Palace

Hotel Al Andalus Golden Palace (Qasr Andalus Dzhabi) Madinah 2023

Al andalus golden palace (qasr andalus dzhabi) merupakan salah satu hotel berbintang yang berada di kota Madinah atau tepatnya terletak dekat masjid Nabawi. Selain itu, hotel al andalus golden ini juga jaraknya sangat dekat dengan masjid Islami lainnya, seperti masjid quba dan masjid qiblatain.

Kemudian, jamaah haji maupun umroh yang menginap di hotel al andalus golden palace tersebut tentu akan lebih mudah untuk melaksanakan rangkaian ibadah wajib maupun sunnah di masjid Nabawi serta bisa berkunjung keberbagai tempat wisata Islami yang berada disekitarnya. Sehingga, ini akan menjadi sebuah moment kenangan yang sangat indah dan tidak pernah terlupakan.

Fasilitas Hotel Al Andalus Golden Palace

Fasilitas Hotel Al Andalus Golden Palace

Fasilitas hotel al andalus golden palace (qasr andalus dzhabi) madinah tentu sangat lengkap sama halnya dengan hotel lainnya, seperti beberapa ruang lobbi, kamar tidur, wc, tv, toilet, wifi secara gratis dan banyak lagi kelengkapan fasilitas yang telah disediakannya. Jamaah umroh maupun haji pastinya akan merasa nyaman selama berada di hotel al andalus tersebut. Apalagi, jarak dari hotel al andalus golden ini tentu sangat dekat sekali ke pintu masuk masjid Nabawi, sehingga bisa melaksanakan ibadah sholat 5 waktu secara berjamaah.

Kamar Tidur

Fasilitas hotel al andalus golden palace yang pertama terdapat banyak kamar tidur untuk penginapan bagi para tamu yang menyewa kamar hotel. Setiap kamar tidur di hotel al andalus golden ini dilengkapi WC, toilet, TV, sabun, shampoo, AC, balkon, handuk, yang sangat sangat berguna bagi jamaah umroh maupun haji. Selain itu, terdapat juga kamar khusus keluarga bagi jamaah haji maupun umroh yang ingin menyewa. Disamping itu pula jamaah bisa melihat pemandangan pusat kota Madinah berada didalam kamar hotel sambil menikmati hidangan makanan dan minuman yang telah disediakan.

Restaurant

Selain kamar tidur, fasilitas hotel al andalus golden palace dilengkapi restaurant yang sangat luas dan menyediakan menu makanan dan minuman yang sangat lezat. Sehingga, para jamaah haji maupun umroh bisa mengkonsumsi makanan atau sarapan pagi, siang dan malam di restaurant Bersama para jamaah lain maupun keluarga. Untuk waktu buka restaurant di hotel al andalus golden sendiri telah diatur oleh pihak pengelola. Hal itu, membuat para jamaah harus mengikuti pembimbing agar lebih mudah dalam komunikasi.

Biasanya, para jamaah haji dan umroh akan berkumpul Bersama pembimbing untuk mengadakan acara kegiatan yang bermanfaat seperti mengadakan acara tausiah, memberi doa-doa tertentu yang akan siapkan menjalankan ibadah tertentu dan sebagainya.

Resepsionis

Adapun, fasilitas hotel al andalus golden palace ada bagian resepsionis buka full 24 jam yang menjadi tempat pelayanan para tamu untuk sewa kamar maupun kebutuhan lainnya. Bahasa yang digunakan di resepsionis hotal al andalus golden ini yaitu Bahasa arab dan inggris. Maka dari itu, bagi jamaah yang belum bisa berbicara kedua Bahasa tersebut dan sedang membutuhkan bantuan, maka bisa minta bantuan kepada pembimbing untuk menerjemahkan atau bicara secara langsung terhadap para petugas resepsionis tersebut.

Akomodasi Lainnya

Fasilitas hotel al andalus golden palace yang berikutnya adalah tersedia akomodasi lainnya yang dapat bermanfaat bagi para tamu jamaah haji maupun umroh, seperti area parkir pribadi, kamar bebas rokok, pelayanan kamar, dekat dengan berbagai objek wisata seperti gunung uhud, ke bandara, masjid quba, dan sebagainya. Para jamaah setelah selesai mengerjakan ibadah haji maupun umroh dan menginap di hotel al andalus golden palace Madinah, tentu bisa berlibur ke berbagai tempat wisata Islami yang paling dekat.

Disamping itu, hotel al andalus golden dikelilingi oleh berbagai tempat, seperti al insherah park, ahmed bin hanbal park, al safa park, al rabiea park, jabal ahad garden park, urwah park, restoran & kafe, king fahad garden, knowledge economic city, dar al madinah museum, al madina urban and built heritage musuem, gunung uhud, dan lain-ainnya.

Waktu Check In & Out Hotel Al Andalus Golden Palace

Waktu Check In & Out Hotel Al Andalus Golden Palace

Jam waktu check in & out hotel al andalus golden palace (qasr andalus dzhabi) madinah dimulai untuk check in pukul 16.00 dan check out 13.00 sore. Apabila para tamu ketinggalan waktu check in & out maka bisa mengunjungi tempat pelayanan hotel untuk berbicara secara langsung.

Lokasi Hotel Al Andalus Golden Palace

Lokasi Hotel Al Andalus Golden Palace

Sedangkan, letak atau lokoasi hotel al andalus golden palace (qasr andalus dzhabi) berada di Kawasan pusat madinah tepatnya dekat masjid Nabawi. Mungkin bagi umat islam di Indonesia yang pernah melaksanakan ibadah haji maupun umroh, tentu sudah tahu tempat hotel andalus golden tersebut.

Pertanyaan

Type Kamar apa saja yang ada di hotel al andalus golden palace?

Hotel al andalus golden menyediakan berbagai macam type kamar, diantaranya triple, quadruple, suite, keluarga, double, dsb

Berapa harga sewa kamar di hotel andalus golden?

Harga sewa kamar yang ditawarkan oleh pengelola hotel al andalus golden sangat beragam

Baca Juga: Hotel DALLAH TAYYIBAH MADINAH Bintang 5 Dekat Masjid Nabawi

 

Leave a comment