List perlengkapan Umroh Wanita 12 Hari, apa saja yang harus disiapkan? Menjalankan ibadah umroh adalah momen istimewa yang sangat dinantikan, terutama bagi para wanita. Bukan sekadar perjalanan spiritual, umroh juga memerlukan persiapan fisik, mental, dan logistik yang matang. Apalagi kalau durasi perjalanannya 12 hari, tentu perlengkapannya pun harus disesuaikan. Artikel…
